IIMS 2026 Optimis Perkuat Industri Otomotif Nasional di Awal Tahun

Sabtu 31-01-2026,06:00 WIB
Reporter : Ilyasa Fajrin
Editor : T. Sucipto

Kehadiran deretan artis ini menjadi magnet kuat bagi pengunjung non-komunitas otomotif. 

Niko Kurniawan dari Adira Finance juga optimis terhadap pendekatan pelayanan kepada pengunjung.

Beliau menjelaskan rencana strategis perusahaan dalam mendukung minat beli masyarakat.

BACA JUGA:Pameran Otomotif Pertama dengan Lapangan Padel, IIMS 2026 Siap Digelar di JIExpo Kemayoran

Niko Kurniawan mengatakan, "Melalui layanan instant approval dan kemudahan tukar tambah, kami ingin membantu pengunjung memutuskan pembiayaan dengan percaya diri".

Dengan segala persiapan matang ini, IIMS 2026 siap menjadi tonggak sejarah baru industri otomotif Indonesia.

Kategori :