Dapatkan Penyegaran Total, Yamaha Lexi LX 155 Hadir dengan Pilihan Warna Baru

Kamis 22-01-2026,06:00 WIB
Reporter : Ilyasa Fajrin
Editor : Denmas

BACA JUGA:Persiapan Operasi Ketupat 2026, Korlantas Polri Fokus Pelayanan Humanis Selama Mudik Lebaran

Skema warna ini serupa dengan model flagship XMAX Tech MAX.

Hal ini tentu saja meningkatkan derajat Lexi menjadi lebih premium.

Harga untuk tipe tertinggi ini berada di angka Rp 31.700.000 (OTR Jakarta).

Konsumen akan mendapatkan fitur keamanan canggih berupa sistem pengereman ABS.

BACA JUGA:Info Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Kota Tua Jelang Imlek 2026 pada Akhir Januari

Fitur Smart Key juga sudah menjadi standar pada tipe ini.

Pengendara bisa menghubungkan motor dengan ponsel melalui aplikasi Y-Connect.

Teknologi konektivitas ini memudahkan pengecekan status motor secara real-time.

Lexi LX 155 S ABS adalah pilihan tepat bagi pecinta kemewahan.

BACA JUGA:Honda ADV Experience di Mandalika Kini Didukung Ban Zeneos ZN62 untuk Stabilitas Maksimal


Yamaha Lexi LX 155 tipe S warna Sand---Yamaha

Untuk varian menengah, tersedia tipe Lexi LX 155 S.

Varian ini kini hadir dengan pilihan warna baru yakni Sand.

Warna cokelat pasir ini memberikan kesan yang unik dan berbeda.

Selain itu, warna Elixir Dark Silver juga masih tetap tersedia.

Kategori :