Jangan Buru-Buru Ganti Aki! Ini Penyebab Lain Electric Starter Motor Ngadat

Senin 12-01-2026,11:00 WIB
Reporter : Ilyasa Fajrin
Editor : T. Sucipto

Solusi untuk mengatasi masalah ini adalah dengan membersihkan kutub bendik tersebut.

Gunakan pembersih khusus atau sikat halus untuk menghilangkan kotoran dan karat yang menempel.

Setelah bersih, biasanya fungsi starter akan kembali normal seperti saat masih baru.

Kategori :